Ulasan ringan seputar kota Medan

Created. Fri, 04 Sep 2015 13:00:05
Comment(s). 0

Selamat dan sukses untuk grand opening Keude Kupie Bromo, satu lagi tempat hangout yang pas di kantong. Kopi khas ulee kareng dan gayo dapat kita nikmati disini.

Bromo Keude Kupie

Created. Wed, 02 Sep 2015 20:30:05
Comment(s). 0

Sehabis makan malam tapi masih pingin ngemil nih, mampir dulu di Acien Pokpia (@acienpokpia). Seperti namanya, pasti di sini spesialis pokpia yang dijajakan ala food truck. Tapi kali ini min lebih milih nyobain bakpao isi chasio-nya (IDR6500). Not bad rasanya, chasionya cukup banyak 😁

Acien Pokpia

Created. Wed, 02 Sep 2015 13:30:05
Comment(s). 0

PT PRIMAFOOD / CPI FOOD membituhkan karyawan untuk posisi Accounting (butuh cepat)

Lowongan Kerja Posisi Accounting PT.PrimaFood

Created. Wed, 26 Aug 2015 16:39:55
Comment(s). 0

INFO PENTING!!!! Be Smart!!! ・・・
Kebetulan di Medan, para Pak Polisi lagi rajin "jaga jalan" Semoga informasi ini menjadi masukan bagi sobat medanreview, tapi tetap diingat, jangan menjadi semena-mena juga ya... Salah ya salah, kalau benar, silahkan perjuangkan. Ciri-Ciri Razia Yang Sah ini silahkan di bookmark sob.

Ciri-Ciri Razia Yang Sah

Created. Wed, 26 Aug 2015 15:00:05
Comment(s). 0

 

Bagi kamu sobat medanreview yang bergerak di bidang digital creative khususnya pengembang aplikasi android, event yang

#startup #medanstartup #startnow #4Dmovement #iconcoworkingspace #medanreview #medan #indonesia #appsuccess #androiddev #creative #digitalpreneur #android

 

Bagi kamu sobat medanreview yang bergerak di bidang digital creative khususnya pengembang aplikasi android, event yang

Created. Sat, 22 Aug 2015 08:41:37
Comment(s). 0

Medan Plaza Terbakar Hebat #3

Diberitakan hari ini Sabtu, 22 Agustus 2015 pukul 01.00 WIB, Medan Plaza hangus terbakar dengan hebat. Peristiwa ini serentak membuat warga netizen kota Medan geger. Berbagai foto dan video mulai tersebar di berbagai media sosial yang menggambarkan keadaan pusat perbelanjaan yang sudah lawas ini dalam keadaan terbakar. Tim MedanReview.com mendapatkan beberapa foto yang menggambarkan bagaimana pusat perbelanjaan lawas ini dilahap si jago merah...

Created. Wed, 19 Aug 2015 08:30:04
Comment(s). 0

Buat sobat medanreview yang memiliki ide kreatif dibidang digital, jangan sampai ketinggalan acara yang satu ini - Ideabox Batch 3 Roadshow.

Ideabox Batch 3 Roadshow Medan

Created. Mon, 17 Aug 2015 06:30:04
Comment(s). 0

Jangan lupa!, masih ada kesempatan kamu untuk menikmati sajian di District 10 Restaurant & Bar!

MERDEKA INDONESIA!

Created. Tue, 04 Aug 2015 18:30:04
Comment(s). 0

Info lowongan kerja di PT. Sinar Sosro - Kantor Penjualan Wilayah Sumut & Aceh.
Bagi yg berminat silahkan kirimkan lamaran atau via email.

Lowongan PT. Sinar Sosro

Created. Sat, 01 Aug 2015 19:30:07
Comment(s). 0

Ya, coba perhatikan baris ke-3 pada banner tersebut, tertulis "Bebas cium asa nggak dinimun"... Hm, min gak tahu, apakah ini teknik promosi agar viral atau memang kesalahan editor .

Bebas Cium Asal Nggak .... Ada yang aneh dengan banner reklame toko parfum ini, ada yang tahu ?

Created. Wed, 29 Jul 2015 21:00:05
Comment(s). 0

Medanreview baru saja membuat akun di sosial media baru yang sedang trend saat ini - Periscope. Jika kamu berkenan, silahkan follow akun @medanreview_ ya sob.

Demam Sosial Media Periscope

Created. Sun, 19 Jul 2015 14:30:05
Comment(s). 0

Lama tidak mampir di food court yg satu ini, d'Loft food court Thamrin Plaza. Area makan-makan bekas kolam renang Thamrin Plaza ini cukup nyaman dijakikan tempat nongkrong dan menikmati makan siang bersama teman dan keluarga.

d'Loft Foodcourt Thamrin Plaza Medan

Created. Sat, 18 Jul 2015 22:30:05
Comment(s). 0

Gapura Semakin di Depan

Gapura semakin di depan, Hehehe... Slogannya maksa nih, mungkin karena di sponsor sama si garpu tala itu ya... #medanreview #medan #unik #hanyadimedan #yamaha #gapura

Gapura Semakin di Depan

Created. Sun, 05 Jul 2015 11:45:28
Comment(s). 0

Minions festival , festival dengan tema minions pertama di kota Medan dan terbuka untuk umum. Acara yang diadakan oleh FASTLINK EVENT ORGANIZER ini, akan menghibur semua anak-anak dengan menghadirkan 3 sosok minion lucu yang sedang booming di BIOSKOP XXI.

MINIONS FESTIVAL 2015

Created. Sat, 27 Jun 2015 20:28:58
Comment(s). 0

CBD Pasar Malam yang diadakan oleh Top Event Organizer (@top.event.organizer) di CBD Polonia kali ini, diisi oleh berbagai stand kuliner, fashion, accessories, honda, smartphone i-cherry, dll. Untuk stand kuliner, diisi oleh beberapa stand yang sudah sangat dikenal, antara lain @fattybellyloklok , @aplusfries.id , @miesopcoco , dll.
.

CBD Pasar Malam 2015

Created. Mon, 22 Jun 2015 21:00:07
Comment(s). 0

Ini sebenarnya foto sarapan pagi tadi, istilahnya, ini adalah #latepost . Mie goreng dengan telur bebek, lokasinya di jalan mangkubumi.

Kedai Kopi Mie Balap Jalan Mangkubumi

Created. Tue, 16 Jun 2015 16:17:28
Comment(s). 0

Be Ready For Bazaar Ramadhan Anak Medan!

Medan Focal Point : Bazaar Ramadhan Anak Medan 2015

Created. Mon, 15 Jun 2015 16:00:04
Comment(s). 0

Bridal Show • Talk Show • Entertainment • Many more

Wedding Show 2 di Atrium Sun Plaza (17 - 21 Juni 2015)

Created. Mon, 15 Jun 2015 10:24:56
Comment(s). 0

Jalan-jalan di Cambridge City Square Medan, jangan sampai melewatkan dessert yang satu ini, Ice Manias. Outlet Ice Manias (@icemanias_indonesia) ini berada se-level dengan Berastagi Supermarket (Lantai LG).

Ice Manias - Ice Cream Goreng ala Thailand

Created. Sun, 14 Jun 2015 21:30:04
Comment(s). 0

Cemilan penutup minggu malam ini, Bakpao Ahwa, isian yang kami pilih daging hitam dan daging merah. Dagingnya yang non halal ya sob.

Bakpao Ahwa Jalan Yos Sudarso

Review Terbaru

Instagram
Load time : 2 Sec(s)